Makanan seafood ini memang banyak sekali penggemarnya. Jadi jika Anda senang makanan seafood dan sedang ada di Surabaya. Maka coba kunjungi warung seafood terenak di Surabaya. Biasany ada aneka olahan seafood yang bisa dinikmati dan juga enak serta terkenal.
Berbagai aneka olahan seafood dan tempat makan ini bis amenjadi rekomendasi terbaik. terutama untuk Anda yang sedang berwisata di Surabaya atau untuk warga Surabayanya langsung. Bahkan harga dan tempat yang sangat bervasiasi.
Rasa bintang 5 dengan harga kaki lima tentu bisa menjadi pilihan untuk pecinta seafood. Ada beberapa warung seafood terenak di Surabaya yang bisa dikunjungi. Baik dikunjungi bersama keluarga atau teman.
Rekomendasi Plihan Tempat Makan Seafood Enak Di Surabaya
Sari Laut Kapasan
Pertama ada Sari Laut Kapasan yang menjadi salah satu warung seafood untuk dijadikan rekomendasi. Karena warung ini telah buka sejak 1994, jad sudah pasti legendaris sekali. kalau begitu soal rasa tidak perlu lagi diragukan rasanya.
Warung seafood terenak di Surabaya ini berlokasi di Jalan Kapasan No. 27, Simokerto, Surabaya. Tempat ini sangat terkenal sekali dengan bumbu masakannya yang sangat nikmat dan lezat. Bahkan untuk satu porsi cumi crispy saja hanya dibandrol dengan harga 25 ribu saja.
Seafood Genteng
Selanjutnya ada warung dengan nama seadfood Genteng. Harga yang murah meriah serta rasa yang nikmat memang sangat digemari oleh banyak orang. Ada beragam olahan seafood yang bisa dicoba oleh Anda.
Mulau dari ikan kakap, ikan kerapu, kepiting, cumi hingga kerang. Bahkan di warung seafood terenak di Surabaya Genteng ini ada beragam bumbu yang bisa dipilih. Dengan favorit yaitu bumbu asam manis, bahkan ada 2 cara pengolahannya yaitu dibakar dan digoreng.
Berlokasi di Jalan Genteng Besar No. 65-G, genteng, Kota Surabaya. Buka mulai dari pukul 17.00 hingga 00.00 jadi cocok sekali untuk ynag ingin kulineran malam. Jadi akan cocok sekali jika makan bersama keluarag atau teman di malam hari.
Arto Moro Seafood
Selanjutnya ada warung seafood terenak di Surabaya yaitu Arto Moro Seafood Pak Kumis. Terletak di Jalan HR Muhammad No. 375, Dukuhpakis, Surabaya. Buka dari jam 18.00 sampai jam 01.00 WIB.
Makan di sini akan sangat cocok sekali jika malam hari, karena cuaca yang lebih sejuk dan dingin. Dinikmati bersama keluarag akan sangat cocok sekali. ada banyak pilihan menu olahan seafood yang bisa dinikmati.
Di warung seafood terenak di Surabaya ini mulai dari olahan cumi, kepiting, kerang, udang hingga berbagai jenis ikan laut. Untuk pilihan bumbunya daa banyak sekali yang bisa dipilih sebagai bumbu olahan. Mulai dari bumbu asam manis, saud tiram hingag mentega.
New Pelabuhan Seafood
Untuk menikmati aneka olahan dari seafood ada New Pelabuhan Seafood. Ini adalah tempat untuk menyantap berbagai olahan seafood yang segar dan tentunya rasanya nikmat. Mulai dari ikan laut yang segar diberi dengan beragam pilihan menu bumbunya.
Di warung seafood terenak di Surabaya ini bisa pilih bumbu sesuai kesukaan,. Ada bumbu rica kuning, rica merah, rica manado, rica merah hingga sup pallumura. Selain itu juga ada menu olahan Chinense food yang bisa dicoba.
Seperti cap cap, fu yung hai hingga cap cay seafood. Untuk menu Chinese food ini harga yang dipatok mulai dari 60 ribuan saja.
Itulah tadi beberapa warung seafood terenak di Surabaya. Wajib sekali untuk didatangi lalu dicoba. Dengan rasa dan harga yang bersahabat pastinya.